Partai Demokrat (PD) menegaskan sudah memecat atau menarik keanggotaan M Nazaruddin dari DPR.
“Kalau dipecat sebagai anggota DPR, otomatis yang melekat padanya juga harus gugur,” kata Ketua Fraksi PD, Jafar Hafsah saat dihubungi Republika, Ahad (14/8).
Ia mengatakan kemungkinan proses penarikan Nazar dari DPR masih berproses. Sebab, ketika DPP memutuskan untuk mem-PAW, maka ada proses politik yang harus dilalui.
Yakni pemberitahuan kepada KPU sebagai pihak yang melegitimasi keberadaan Nazar di DPR berdasarkan suara yang diperolehnya di dapil.
Sebelumnya, setelah pelariannya selama tiga bulan, hingga saat ini Nazar masih tercatat sebagai anggota DPR. Artinya, ia masih menerima gaji dari negara. Pada pekan lalu, saat dikonfirmasi ke Sekjen pun ditegaskan belum ada surat resmi pemecatan dari DPP PD karena surat yang diberikan PD tidak bermaterai yang berarti tidak sah.
REPUBLIKA
- Gosip Bintang Porno
- Foto dan Gosip Artis
- Gosip Anak SMU
- Gosip Artis
- Gosip Artis Barat
- Gosip Artis Bollywood
- Gosip Artis Film
- Gosip Artis Hollywood
- Gosip Artis Indonesia
- Gosip Artis Mandarin
- Gosip Artis Sinetron
- Gosip Infotainment
- Gosip Nakal
- Gosip Olahraga
- Gosip Pasutri
- Gosip Politikus
- Gosip Selebritis
- Gosip Televisi
- Gosip TKW
Tidak ada komentar:
Posting Komentar